Image of Lenyap Dalam Senyap: Korban Femisida Dan Keluarganya Berhak Atas Keadilan

Electronic Resource

Lenyap Dalam Senyap: Korban Femisida Dan Keluarganya Berhak Atas Keadilan



Femisida, sebuah diksi tidak awam dan tidak terdengar yang memiliki dampak kontastropik pada perempuan. Secara senyap femisida sebagai puncak kekerasan terhadap perempuan yang menghilangkan nyawa perempuan tidak terdata formal di Indonesia. Pemilahan data pembunuhan berbasis gender di Bareskrim belum tersedia, demikian halnya pada statistik Kriminal; Badan Pusat Statistik. Benar bahwa tidak semua pembunuhan terhadap perempuan dapat secara langsung dikategorisasikan sebagai femisida. Ruang kosong inilah yang coba Komnas Perempuan isi sebagai bentuk komitmen dalam upaya penghapusan segala bentuk kekerasan terhadap perempuan.

Koleksi tersedia dalam bentuk elektronik. Jika membutuhkan, dapat menghubungi pustakawan melalui email: perpustakaankomnasham@gmail.com; atau dengan mengisi formulir di tautan berikut:
s.id/kolek


Ketersediaan

E00461INA VII.49.09Perpustakaan Komnas HAMTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
INA VII.49.09
Penerbit Komisi Nasional Anti Kekerasan Terhadap Perempuan : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xv, 116 halaman; 9 MB; Bergambar.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
INA VII.49.09
Tipe Isi
text
Tipe Media
computer
Tipe Pembawa
volume
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

JudulEdisiBahasa
Lenyap dalam Senyap: Korban Femisida dan Keluarganya Berhak atas Keadilanid



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this