Detail Cantuman
Advanced SearchBook
Lansia Sejahtera: Tanggung Jawab Siapa?
Fenomena peningkatan jumlah penduduk lansia terjadi hamper di seluruh wilayah di Indonesia, tentunya membawa konsekuensi logis pada kebutuhan kesehatan dan perawatan bagi lansia. Berbagai studi tentang lansia telah banyak membuktikan bahwa keluarga merupakan pendukung utama dan bagian yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan lansia. Namun di sisi lain, keluarga juga mengalami berbagai perubahan yang berdampak pada dukungan dan perawatan kepada lansia. Berbagai perubahan yang terjadi dalam keluarga salah satunya perubahan struktur keluarga dari bentuk keluarga luas (extended family) menjadi bentuk keluarga ini (nuclear family), yang berdampak pada peran anak perempuan sebagai caregiver bagi lansia yang merupakan dampak meningkatnya partisipasi angkatan kerja perempuan. Selain itu perubahan nilai-nilai keluarga yang cenderung individualis dan terbuka sebagai akibat dari modernisasi, juga berpengaruh terhadap bentuk dukungan keluarga terhadap lansia saat ini. Melihat kondisi tersebut, keluarga membutuhkan dukungan dari negara melalui intervensi kebijakan dan program yang sesuai bagi lansia.
Ketersediaan
9340 | INA VII.81 Lan/2019 | Perpustakaan Komnas HAM | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
INA VII.81 Lan/2019
|
Penerbit | Yayasan Pustaka Obor Indonesia : Jakarta., 2019 |
Deskripsi Fisik |
xviii, 136 halaman; 21 x 15 cm.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9786024338640
|
Klasifikasi |
INA VII.81
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
unmediated
|
---|---|
Tipe Pembawa |
volume
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain