Image of Ekonomi Pembangunan Daerah

Book

Ekonomi Pembangunan Daerah



Buku ini disusun untuk memberikan pemahaman kepada para pembaca tentang konsep perencanaan dan pembangunan ekonomi daerah serta kebijakan-kebijakan yang harus ditempuh pemerintah daerah dalam membangun perekonomian daerah. Lebih spesifik, buku ini membahas tetnang konsep-konsep dasar mengenai pembangunan ekonomi daerah, antara lain: Sekilas tentang Pembangunan Daerah, Perencanaan Pembangunan Daerah, Efektifitas kebijakan Pemerintah dalam Pembangunan Ekonomi Daerah, Strategi Pengembangan Kawasan Regional, Pembangunan Ekonomi Wilayah, Kebijakan Desentralisasi Fiskal dan Pembangunan Ekonomi Daerah, Modal Sosial dan Pembangunan Ekonomi Daerah, Modal Manusia dan Pembangunan Ekonomi Daerah. Buku ini didesain dengan memperhatikan permasalahan-permasalahan yang dihadapi dalam membangun perekonomian daerah. Oleh sebab itu, buku ini diharapkan tidak hanya bermanfaat bagi mahasiwa fakultas ekonomi dan sosial politik, namun juga bagi perencana pembangunan dan pemerhati masalah ekonomi dan politik.


Ketersediaan

8940INA IX.80 Sun/2015Perpustakaan Komnas HAMTersedia
8941INA IX.80 Sun/2015Perpustakaan Komnas HAMTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
INA IX.80 Sun/2015
Penerbit Mitra Wacana Media : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
viii, 162 halaman; 24 x 18 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786023180608
Klasifikasi
INA IX.80
Tipe Isi
text
Tipe Media
unmediated
Tipe Pembawa
volume
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this