Detail Cantuman
Advanced SearchBook
Bias Gender dalam Birokrasi
Buku yang semula merupakan naskah disertasi ini berupaya mengungkapkan fenomena bias gender di lingkungan struktural, sebuah bahasan yang bukan saja langka tetapi juga sering terabaikan lantaran kerap tertutupi oleh kinerja birokrasi sebagai kesatuan unit kerja. Dengan mengambil sampel dari PNS perempuan di suatu kantor Pemda tingkat provinsi (tahun 1999) dan kalangan dosen perempuan (2000), buku ini mengkritisi penerapan kesetaraan gender khususnya pada ranah pendidikan (utamanya pendidikan tinggi) dan pada dimensi struktural.
Ketersediaan
8835 | INA VII.41 Partini/2013 | Perpustakaan Komnas HAM | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
INA VII.41 Partini/2013
|
Penerbit | Tiara Wacana : Sleman., 2013 |
Deskripsi Fisik |
xxi, 342 halaman; 23 x 16 cm.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9789791262576
|
Klasifikasi |
INA VII.41
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
unmediated
|
---|---|
Tipe Pembawa |
volume
|
Edisi |
Edisi Kedua
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain