Detail Cantuman
Advanced SearchBook
Catatan Kinerja DPR 2011: Legislasi: Aspirasi atau Transaksi?
Fungsi legislasi atau pembentukan undang-undang memiliki pengaruh dan ruang yang menentukan hajat hidup masyarakat. Setiap undang-undang yang dihasilkan mengikat rakyat Indonesia, tanpa terkecuali. Peran DPR dalam menjalankan fungsi legislasi dipilih sebagai sorotan utama mengingat lembaga politik itu mengemban tanggung jawab partisipasi politik.
Ketersediaan
8390 | INA II.21 Catatan/2012 | Perpustakaan Komnas HAM | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
INA II.21 Catatan/2012
|
Penerbit | Pusat Studi Hukum dan Kebijakan Indonesia (PSHK) : Jakarta., 2012 |
Deskripsi Fisik |
xiv, 238 hlm. ; illus. ; 14 x 21 cm.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-97661-3-4
|
Klasifikasi |
INA II.21
|
Tipe Isi |
text-graphic
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain