Detail Cantuman
Advanced SearchBook
Panduan Pelatihan Advokasi Berorientasi Dampak: Strategi Advokasi
Modul ini dimaksudkan untuk membantun para aktivis NGO atau pekerja sosial dalam kerja-kerja mereka untuk melakukan advokasi secara publik. Secara terperinci, Modul ini akan membantu Para aktivis NGO atau pekerja sosial dalam merumuskan secara sistematis perubahan-perubahan yang ingin mereka capai dalam proses dan kerja advokasi. Perubahan-perubahan yang dimaksud meliputi aspek yang sangat luas, seperti perubahan sikap, perilaku, pragmatik, mekanisme kerja, prosedur, ataupun kebijakan dan program-program yang dibuat oleh pemerintah atau lembaga-lembaga yang mempunyai kewenangan dalam megeluarkan kebijakan publik.
- Apa itu Advokasi?
- Peranan Organisasi Non-Pemerintah / NGO
- Hak Asasi Manusia : Menuju Pendekatan Hak
- Gender dalam Advokasi
- Civil Society: Organsasi Non-Pemerintah (NGO) dan Representasi Kaum Marginal
- Isu dan Tujuan Strategis
- Problem Statemen
- Power Analysis
- Mengembangkan Kerja dalam Aliansi / Koalisi
- Proses Kebijakan dan Alur Jalan Pengaruh
- Pesan Advokasi da Komunikasi yang Efektif
- Kampanye Media Massa
- Seni Mengintervensi-Lobi
Ketersediaan
7486 | GEN IV.50 Panduan/2011 | Perpustakaan Komnas HAM (GEN) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
Seri Buku Pintar untuk Pegiat Pembangunan Masyarakat
|
---|---|
No. Panggil |
GEN IV.50 Panduan/2011
|
Penerbit | CIRCLE Indonesia : Yogyakarta., 2011 |
Deskripsi Fisik |
x, 216 hlm. ; 24 x 17 cm.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
602-96359-9-9
|
Klasifikasi |
GEN IV.50
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
CIRCLE Indonesia
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain