Image of Kriminalisasi Anak: Tawaran Gagasan Radikal Peradilan Anak Tanpa Pemidanaan

Book

Kriminalisasi Anak: Tawaran Gagasan Radikal Peradilan Anak Tanpa Pemidanaan



Jumlah anak yang berhadapan dengan hukum (ABH) di Indonesia sangat memprihatinkan. Setiap tahun ada sekitar 7.000 ABH, 6.000 di antaranya masuk ke penjara, baik penjara anak, penjara dewasa, maupun tempat-tempat tahanan lainnya. Banyaknya anak masuk penjara bukan karena DNA anak Indonesia itu bersifat jahat atau kriminal, tetapi karena terjadinya kriminalisasi anak secara masif.
Bagi penulis, sudah saatnya menghentikan kriminalisasi anak. Caranya dengan membangun sistem peradilan anak dengan semangat melindungi, bukan mengadili.
Buku yang ditulis oleh ketua lembaga negara independen yang mengawal perlindungan anak di tingkat nasional ini direkomendasikan untuk menjadi bacaan wajib pembuat kebijakan regulasi ABH, penegak hukum, mahasiswa fakultas hukum, aktivis perlindungan anak, dan siapa pun yang memiliki kepedulian terhadap anak.

Daftar isi:
Bab I Pendahuluan
1. Kasus Anak Tangerang
2. Prinsip Proporsionalitas
3. Pengadilan Sesat
4. Menghadang "Raju-Raju" yang Lain
5. Perlukah Lapas Anak
6. Ancaman Pengelolaan yang Salah
Bab II Perspektif Perlindungan Anak
1. Nilai Anak
2. Anak sebagai Amanah Tuhan
3. Perspektif Hak Asasi Manusia
4. Konvensi Hak Anak
5. Konsekuensi Ratifikasi Konvensi Internasional
6. Definisi Anak
7. Perlindungan Anak di Indonesia
8. Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI)
9. Prinsip-Prinsip Perlindungan Anak
10. Pertama dan Utama
11. Dilema Otonomi Daerah
12. Sepinya Respon Pemerintah
Bab III Anak-Anak yang Berkonflik dengan Hukum
1. Memahami Realitas Sosial
2. Instrumen Internasional Perlindungan Hak Asasi Manusia
3. Standar Minimal Internasional Pemenjaraan Anak
4. Paradigma Keadilan bagi Anak yang Berkonflik dengan Hukum
5. Profil ABH dan Fakta Penanganan
Bab IV Masyarakat, Negara, dan Kriminalisasi Anak
1. Anak sebagai Tersangka
2. Doktrin Masyarakat
3. Kinerja Aparat Penegak Hukum
4. Legitimiasi Kriminalisasi Anak
Bab V Sistem Peradilan Anak: Restorative Justice
1. Keadilan Restoratif (Restorative Justice)
2. Perbandingan Model-Model Peradilan Anak
3. Skenario Menuju Praktik Keadilan Restoratif
4. Tindakan Terhadap Pelaku Delikuensi Anak
Bab VI Seruan Perubahan dan Pembaruan
Daftar Pustaka


Ketersediaan

6831INA I.30.90 Supeno/2011Perpustakaan Komnas HAM (INA)Tersedia
7264INA I.30.90 Supeno/2011Perpustakaan Komnas HAM (INA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
INA I.30.90 Supeno/2011
Penerbit PT Gramedia Pustaka Utama : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xii, 280 p.; 23 15 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-22-5884-4
Klasifikasi
INA I.30.90
Tipe Isi
text
Tipe Media
unmediated
Tipe Pembawa
volume
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this