Detail Cantuman
Advanced SearchBook
40 Hadits Shahih: HAM & Demokrasi adalah Wasiat Nabi
Hak Asasi Manusia (HAM) dan Demokrasi merupakan "barang" baru. Akan tetapi, tidak dapat dimungkiri bahwa keduanya telah menjadi topik sentral dan issu paling strategis dalam kehidupan berbangsa dan bernegara pada era modern ini. Jika demikian halnya, bagaimana agama Islam menyikapi keduanya? Sebagai agama yang mengklaim diri sempurna, apakah ajaran Islam yang pondasinya dibangun pada 14 abad yang lampau telah merepresentasikan keduanya?
Buku ini mencoba mengeksplorasi sabda dan teladan Rasulullah Saw. yang terkait Hak Asasi Manusia dan Demokrasi. Prinsip-prinsip yang digariskan Rasulullah sepanjang hidupnya, penyelesaian kasus dan konflik yang pernah terjadi di sekitar dirinya, hingga konsep-konsep sosial politik yang dibangunnya, tak diragukan lagi adalah sesuatu yang sama dengan konsep HAM dan Demokrasi ala Barat, untuk itu tidak menyebutnya lebih unggul lagi.
Ketersediaan
7237 | GEN O.297 Hadi/2012 | Perpustakaan Komnas HAM | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
GEN O.297 Hadi/2012
|
Penerbit | Pustaka Pesantren : Bantul, Yogyakarta., 2012 |
Deskripsi Fisik |
xvi, 119 hlm. ; 18 cm.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-8452-86-0
|
Klasifikasi |
GEN O.297
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Edisi Khusus Komunitas
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain