Manual Pelatihan HAM Pengarusutamaan Kabupaten/Kota HAM (Human Rights Cities)

Manual Pelatihan HAM Pengarusutamaan Kabupaten/Kota HAM (Human Rights Cities)

Modul pelatihan ini merupakan upaya Komnas HAM untuk berkontribusi dalam memberikan sumber-sumber pengetahuan yang penting bagi upaya meningkatkan kesadaran hak asasi manusia di kalangan penjabat birokrasi daerah dalam menjalankan program kota ramah HAM. Modul ini dapat menjadi panduan bagi pelatihan-pelatihan HAM di kalangan pejabat birokrasi, masyarakat sipil bahkan perusahaan. Mengingkatnya kesadaran hak asasi manusia di kalangan pejabat birokrasi yang membantu pemimpin-pemimpin daerah, masyarakat sipil dan lembaga swasta/perusahaan adalah sarat mutlak bagi komitmen dan keberlanjutan kota ramah HAM.

Book

Perpustakaan Komnas HAM

KOMNAS HAM

2016

Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM)

Jakarta

Printed

Bahasa Indonesia

xvi, 126 halaman; 27 x 20 cm; bergambar.

INA V.111 Manual/2016

9786026007650