Audiensi Penguatan Materi HAM dalam Kurikulum Pendidikan Polri

Tempat/Lokasi

Jakarta

Uraian singkat

Kepala Biro Dukungan Pemajuan Komnas HAM RI Andante Widi Arundhati bersama Penyuluh HAM Abiyoga & Roni Giandono melakukan audiensi "Penguatan materi HAM dalam Kurikulum Pendidikan Polri yang dilaksanakan di Lemdiklat Polri" Jakarta Selatan (Rabu, 11/11/2020). Kegiatan yang pelaksanaannya diterima langsung oleh Kabag Kerma Lemdiklat Kombes Eri ini merupakan bentuk penguatan kerjasama pelatihan HAM anggota Kepolisian yg telah berjalan selama ini agar lebih terstruktur dan efisien. Tindaklanjut kegiatan ini adalah penyusunan PKS antara Komnas HAM dengan Lemdiklat Polri sebagai turunan dari MOU dengan Kapolri.Nantinya, PKS ini sebagai payung dalam kerjasama Penyusunab modul pendidikan HAM di SPN,Pusdik dll, Pelatihan HAM, ToT bagi tenaga pendidik Polri, dan lainnnya.

Subjek

hak memperoleh keadilan

Kata kunci

kurikulum, polisi, PBH

Tanggal

11 November 2020